Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

Warga Bedukan, bersama SAR Gotongroyong Evakuasi Pohon Tumbang

29 Januari 2018 07:06:53  Administrator  229 Kali Dibaca  Berita

infoPleret- Hujan deras dan angin kencang masih melanda wilayah Bantul dan sekiarnya. Hujan disertai angin yang mengguyur Banul dan sekitarnya membuat sejumlah pohon tumbang. Salah satu wilayah yang terdampak adalah Pedukuhan Bedukan, Desa Pleret, Kecamatan Pleret. Sebuah pohon tumbang dan menimpa rumah penduduk, Kamis Malam (25/01).

Berdasarkan informasi dari Kepala Pedukuhan Bedukan, Bapak Nurkholis melalui media komunikasi Whatsapp yang kemudian diteruskan kepada SAR Sultan Agung terpantau sebuah pohon jati berdiameter kurang lebih 40cm, tumbang dan menimpa rumah warga. Karena kejadiannya malam hari dan terkendala pencahayaan, evakuasi baru dilaksanakan pagi harinya. SAR Sultan Agung, Damkar Kabupaten Bantul dibantu warga sekitar lokasi kejadian bersama-sama bahu membahu mengevakuasi pohon jati berumur puluhan tahun tersebut.

 

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Pengurus

Back Next

Agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:2.469
    Kemarin:1.455
    Total Pengunjung:912.080
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.137.218.176
    Browser:Mozilla 5.0