Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

Pamong Desa Pleret Unjuk Kebolehan di HANTARU

26 Oktober 2019 14:32:08  TSALIS NUR SHOLIKHAH  229 Kali Dibaca  Berita

infoPleret- Dalam rangka Hari Agraria Nasional dan Tata Ruang (HANTARU), Badan Pertanahan Nasional melaksanakan jalan sehat, senam masal, dan olahraga bareng bersama seluruh pimpinan dan karyawan BPN se-DIY, serta warga masyarakat penerima sertifikat dan pamong desa, Sabtu (26/10) di Balai Desa Pleret. Rangkaian acara dimulai pukul 06.30 WIB dengan jalan sehat dilanjutkan senam dan olahraga.

Olahraga bersama dilaksanakan di GOR Balai Desa Pleret seperti bermain bulu tangkis dan pingpong. Pamong Desa Pleret yang mempunyai bakat/ hobi ikut serta dalam kompetisi tersebut. Mereka bertanding melawan perwakilan dari BPN dan persaingan berlangsung sangat ketat. Masing-masing peserta akan mendapatkan kaos dari BPN secara gratis. (wening)

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Pengurus

Back Next

Agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:2.271
    Kemarin:1.122
    Total Pengunjung:905.287
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.144.2.5
    Browser:Mozilla 5.0