Ini contoh teks berjalan. Isi dengan tulisan yang menampilkan suatu ciri atau kegiatan penting di desa anda.

Artikel

Rapat Rutin IGTKI Kecamatan Pleret

13 Maret 2020 10:27:38  TSALIS NUR SHOLIKHAH  293 Kali Dibaca  Berita

infoPleret- Kamis 12/03, pukul 10.00 WIB, seluruh anggota IGTKI (Ikatan Guru Taman Kanak-kanak Indonesia) yang berada di Desa Pleret menghadiri rapat kedinasan yang bertempat di GOR Segoroyoso. Acara ini dihadiri oleh Ibu Hj. Darinem, S.Pd selaku Pengawas Sekolah TK se-kecamatan Pleret yang berdomisili di Kanggotan Pleret dan Ibu Sri Gandini, S.Pd AUD selaku ketua IGTKI se-kecamatan Pleret yang tak lain adalah Guru di TK Kuncup Puspita Kedaton Pleret. Turut hadir pula Bapak Lurah Desa Segoroyoso untuk memberikan sambutannya. 

Di kesempatan itu pula, Ibu Sri Gandini memberikan hasil pengimbasan diklat mengenai pendekatan STEAM (science, technology, engineering, art, and mathematic) dengan media loose parts yang rencananya akan diterapkan secara bertahap di sekolah-sekolah TK yang ada di wilayah Desa Pleret dan sekitarnya.


CM-131/Elfira

CM-131/Elfira

Kirim Komentar


Nama
No. Hp
E-mail
Isi Pesan
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 


Pengurus

Back Next

Agenda

Info Media Sosial

Statistik Pengunjung

  • Hari ini:933
    Kemarin:4.040
    Total Pengunjung:902.827
    Sistem Operasi:Unknown Platform
    IP Address:3.149.234.50
    Browser:Mozilla 5.0